Bingung Memilih Set Top Box TV? Simak Merek Berikut Ini


Set top box TV merupakan televisi pilihan yang banyak disukai, terutama bagi orang yang ingin memiliki televisi kualitas unggulan. Dengan adanya benda yang hadir dengan fitur kekinian ini, maka tampilan televisi lebih memukau, berikut contoh produk STB TV. 

1. Akari STB Televisi Digital 
Set top box televisi digital dari Akari ini merupakan seri ADS-2230, mengusung siaran digital DVB-T2 plus teknologi EWS. STB ini menghadirkan antena UHF, bahkan bisa dipasang pada semua merek televisi, dan dibanderol kisaran Rp310 ribuan. 

2. Kaonsat STB 899 
Kaonsat menghadirkan STB 899 dengan siaran digital DVB-T2 dengan fitur antena UHF outdoor dan dibanderol kisaran Rp260 ribuan. STB ini memiliki output HDMI dan RCA, serta mampu memainkan format AVI, MP4, MKV, JPEG, MP3, JPG, dan sebagainya. 

3. Matrix STB Televisi Digital Fasilitasi Akses Youtube 
Matrix Apple HD TV ini menampilkan layar Full HD 1080p, bisa mengakses Youtube serta Youtube Kids melalui dongle Wi-Fi. Keunggulan lainnya dari Matrix ini yaitu Port USB 2x Port, dilengkapi EWS, dual IU, serta dibanderol kisaran Rp210 ribuan. 

4. STB Advance Model STP-A01 
Penerima siaran televisi digital ini memakai antena UHF, lebih peka pada sinyal, HDMI dan RCA. Benda ini mampu merekam siaran memakai USB, memiliki kisaran harga Rp190 ribuan, dengan kualitas Full HD 1920x1080. 

5. RINREI STB Televisi Digital Warna Hitam 
Penerima siaran televisi digital RINREI DRN-511W dengan siaran DVB T2, ditawarkan kisaran harga Rp290 ribuan. Fitur STB ini yaitu antena UHF, bisa merekam siaran televisi, body berbahan metal, bisa menjadi media player, dan lainnya.  

6. Welhome STB Televisi Turner 
STB televisi digital terrestrial ini menggunakan DVB T2, dengan televisi digital format HD, bisa mengakses WiFi dan Youtube. Benda ini dibekali meecast untuk share screen, bisa menjadi media player, dual  IU, dan memiliki kisaran harga Rp180 ribuan. 

Set top box TV yang telah diulas bisa Anda pertimbangkan ketika ingin membeli perangkat ini. Selain harga, Anda bisa mempertimbangkan spesifikasi yang ditawarkan, agar bisa mewujudkan gambar siaran televisi kualitas unggulan. 

Related Posts: